Social Media

Tips ke Car Free Day Dago

06 April 2014
Begitu-gitu aja, sih :D


1. Seperti biasa, amankan dompet dan seisinya. Bawa aja duit seperlunya, taro di saku celana. Selalu siaga sama yang namanya Copet.

2. Pakaian kasual aja yak. Biasanya sih kalau dress-up ke tempat dan acara kayak gini antara jomblo atau memang doyan dandan :) Gak apa-apa, pakaian mah pilihan masing-masing. Hehehe.

3. Bawa kamera! Banyak yang seru untuk difoto-foto (selain selfie :P)

4. Jangan bawa perut yang penuh. Banyak yang bisa dimakan di Car Free Day Dago :))

5. Naik angkot ya. Sepeda lebih baik.

6. Buang sampah ke tempat sampah, jangan buang seenaknya di jalanan ya.

7. Makin pagi datangnya, makin baik, lebih menyenangkan karena relatif masih kosong CFD Dagonya.



Baca juga:

Ke Car Free Day Dago Pagi-pagi, Dengan Catatan...

Post Comment
Post a Comment